Rabu, 12 Juli 2017

Contoh CV / Daftar Riwayat Hidup Terbaru Untuk Fresh Graduate

contoh curriculum vitae terbaru untuk fresh graduate


Halo bertemu kembali dengan saya, berakhirnya tahun pelajaran bagi tingkat SLTA mungkin akan ada banyak sekali yang  melakukan pelamaran kerja, khususnya SMK karna SMK diprioritaskan untuk siap kerja. Oleh karena itu kali ini saya akan membagikan contoh CV yang merupakan salah satu syarat untuk melamar kerja, langsung saja berikut merupakan contoh CV/Daftar Riwayat Hidup yang saya buat untuk para Fresh Graduate yang belum mempunyai pengalaman bekerja.


CURRICULUM VITAE

I. DATA PRIBADI

 
Nama Lengkap            
Jenis kelamin               
Tempat,Tanggal Lahir
Agama                         
Status                           
Tinggi, Berat Badan     
No. HP                        
Email                            
Website                         
Alamat               
Domisili                       
: Linda Ningcahyati
: Perempuan
: Timbulrejo, 31 Desember 1999
: Islam
: Belum Menikah
: 160 Cm / 40 Kg
: 0812-3456-7890
: Lindaningcahyati3@gmail.com
: www.lindaningcahyati.blogspot.com
: Jln. Cilincing Lama No. 03 Jakarta Utara
: Timbulrejo, Kec. Bangunrejo, Kab. Lampung       Tengah

II. PENDIDIKAN FORMAL

Tahun 2004-2005
Tahun 2005-2011
Tahun 2011-2014
Tahun 2014-2017
TK Kasih Ibu Timbulrejo
SDN Timbulrejo
SMP PGRI 02 Bangunrejo
Jurusan Administrasi Perkantoran – SMK Al Ihsan Sukanegara

III. PRESTASI

Akademik
·         Juara II Kelas VIII,IX,X,XII
·         Juara III Kelas XI
·         Predikat Siswi Bertanggung Jawab
·         Juara III Lomba Dai Islam

IV. KEMAMPUAN

Komputer/IT
·         Mampu Mengoperasikan Microsoft Office (Ms. Word, Ms. Excel, Ms. Acces, Ms. Powerpoint)
·         Mampu Mengetik Dengan Kecepatan 40 WPM
·         Mampu Mengoperasikan Internet

V. PENGALAMAN ORGANISASI

Tahun 2014-2015
Tahun 2014-2016
Tahun 2014-2016
Tahun 2015-2016
Anggota Paskibra SMK Al Ihsan Sukanegara
Sekretaris Ambalan RA. Kartini SMK Al Ihsan Sukanegara
Sekretaris Departemen Pendidikan PAC IPPNU Ranting Bangunrejo
Sekretaris PK IPPNU SMK Al Ihsan Sukanegara

VI. PENGALAMAN PRAKTIK KERJA

Tahun 2015
Praktik Kerja Lapang – BMT Asyafi’iyah Cab. Tanjung Jaya



Nb : jika anda para pembaca/pengunjung ingin menCOPAS untuk dipublikasikan kembali harap cantumkan link sumber artikel ini.

Terimakasih sudah berkunjung, semoga bermanfaat :) 
kritik dan saran yang membangun sangat saya butuhkan. please coment guys...!

8 komentar:

  1. Awalnya aku hanya mencoba main togel akibat adanya hutang yang sangat banyak dan akhirnya aku buka internet mencari aki yang bisa membantu orang akhirnya di situ lah aku bisa meliat nmor nya AKI NAWE terus aku berpikir aku harus hubungi AKI NAWE meskipun itu dilarang agama ,apa boleh buat nasip sudah jadi bubur,dan akhirnya aku menemukan seorang aki.ternyata alhamdulillah AKI NAWE bisa membantu saya juga dan aku dapat mengubah hidup yang jauh lebih baik berkat bantuan AKI NAWE dgn waktu yang singkat aku sudah membuktikan namanya keajaiban satu hari bisa merubah hidup ,kita yang penting kita tdk boleh putus hasa dan harus berusaha insya allah kita pasti meliat hasil nya sendiri. siapa tau anda berminat silakan hubungi AKI NAWE Di Nmr 085--->"218--->"379--->''259

    BalasHapus
  2. DASAR TUKANG TEMPEL LINK WKWK

    BalasHapus
  3. Kampus Favorit di Sumatera Utara Ya Universitas Medan Area..Kunjungi Websitenya

    BalasHapus